Disambut Antusias Masyarakat, UAS Isi Kuliah Subuh dan Ziarah Kubur Akbar  di Kampung Langgam

Disambut Antusias Masyarakat,  UAS Isi Kuliah Subuh dan Ziarah Kubur Akbar  di Kampung Langgam
Ustad Abdul Somad saat memberi tausyiah di Kampung Langgam bersempena Ziarah Kubur Akbar.

LANGGAM (RIAUSKY.COM)- Tak seperti tahun-tahun sebelumnya, ziarah kubur TPU di Kampung Langgam  menjelang Bulan Suci Ramadhan terasa istimewa. 

 Al-Ustad KH.Prof.DR.Abdul Somad LC MA (UAS) singgah dan hadir serta  menebarkan keberkahan dengan memberikan ilmu dan tausyiah.

Begitu juga ketika singgah dan bermalam dikampung tua Langgam. 

Kesempatan bermalam di langgam ini  benar-benar dimanfaatkan masyarakat. 

Hal ini terlihat sejak kedatangan ustad jebolan Al-Azhar lansung disambut autusias warga dan terlihat sungguh luar biasa.

Pantauan media ini di lapangan, Senin (5 April 2021), kedatangan UAS tak hanya menjadi atensi masyarakat, bahkan sejumlah pejabat tinggi Kabupaten Pelalawan juga terlihat antusias mengikuti tausiah dan ziarah kubur bersama Ustad Abdul Somad.

Berikut rangkaian kegiatan UAS pada acara kajian subuh dan ziarah kubur akbar Kampung Langgam 1442 H/2021 M.

Ahad, 4 April 2021:

21.?? WIB:

Penjemputan UAS di Simp.Langgam

22.?? WIB:

UAS sampai di Kampung Langgam dan lansung istirahat di Rmh Singgah.

Senin, 5 April 2021:

04.?? WIB:

UAS menuju Masjid Paripurna Nurul Islam Langgam

05.¹? WIB:Sholat Subuh Berjamah

05.³? WIB
Majelis Kajian Subuh Bersama UAS

06.?? WIB
Sarapan Pagi Bersama dan UAS Kembali ke Rmh Singgah

07.?? WIB:
Ziarah Kubur Mandiri 

07.?? WIB:
UAS menuju lokasi Ziarah Kubur Akbar

07.?? WIB:
UAS Berkenan meresmikan pemakaian Tempat Wadhu Surau Al Ubudiyah

08.?? WIB:
Ziarah Kubur Akbar ; # Tausyiah UAS # Pembacaan  Yasin Bersama # Bersalaman

09.?? WIB:
Acara Selesai dan UAS Kembali Ke Pekanbaru.(R09)

Listrik Indonesia

Berita Lainnya

Index